Prologue

Di beberapa blog yang aku miliki, setelah mengamati secara cermat, topik mengenai uang, adsense memang masih menjadi hal terbanyak yang dicari oleh para internet mania.

Tapi selalu ada satu hal yang selalu menarik untuk dibahas dan tak lekang oleh waktu. Kira-kira apa ya ?

Cinta. Ya, kamu benar.

Bukan berarti saya guru cinta, bukan juga pakar atau apalah namanya. Kita akan melihat hal ini dari pelbagai segi dan aspek terdekat dengan saya, dengan anda dan hal-hal yang berkaitan dengan cinta sebagai fitrah manusia.

Loh koq ada lagu India ? inspirasinya sebagian memang diambil dari beberapa lagu yang kalau dicermati, betul-betul memiliki arti bagus dan terkadang dalam.



11 comments:

nuansa pena said...

Cinta, kata yang unik, bisa buat benci dan benar-benar cinta!

narti said...

tak ada habisnya ngomongin cinta.

sda said...

cinta? hmmm...
definisi cinta itu apa sih? hehe...

Anonymous said...

muantap...
belajar lah dari cinta hehehe
tapi bisa juga disakiti cinta..aneh

ALRIS said...

Cinta? tau ah...gelap
Saya suka lagu KAL HO NA HOO
Salam

Sari said...

Cinta emang topik yang everlasting :)
Salam kenal, twenks udah maen ke rumahku :)

Anonymous said...

cinta...hmmm...bingung kalo ngomongin cinta :D

7 taman langit said...

salam sejahtera
kunjungan balik
cinta memang adalah topik yang tidak habis untuk dibicarakan

7 taman langit said...

saya follow ya

lingkar cincin said...

salam hangat
kunjungan perdana
salam kenal

andry sianipar said...

Salam super-
Salam hangat dari pulau Bali-
cinta adalah cinta....

Post a Comment